Goa Gelatik yang letaknya juga berada di Desa Wisata Bejiharjo merupakan salah satu tujuan wisata selain Goa Pindul. Harga tiket masuk Goa gelatik hanya Rp 35.000, fasilitas yang anda dapatkan pemandu wisata,helm, lampu senter. Para wisatawan juga akan mendapatkan fasilitas sepatu,mengingat didalam goa licin.Dengan harga yang sangat terjangkau anda sudah dapat menikmati keindahan didalam Goa Gelatik.
Bebatuan didalam Goa Gelatik yang sangat indah pasti akan membuat anda berdecak kagum melihatnya. Para pemandu profesional kami akan selalu memberikan informasi selama anda menyusuri goa dan menjaga keselamatan anda. Jadi anda tidak perlu khawatir akan tersesat didalam goa.
Untuk informasi dan pemesanan silhkan hubungi kami di no 087838285114 / 082221166114, pin bb 27a8cfd8. atau via email.pindul_erik@yahoo.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar